Mission Complete ! mungkin istilah ini pas disematkan terhadap Manchester United akhirnya Trofi Jawara dunia antar club bisa diraih manchester united dalam laga sengit melawan wakil dari Ekuador LDU Quito yang berkesudahan 1 - 0.
bermain dengan 10 orang hampir separuh babak kedua setelah di usirnya vidic, tidak membuat para pungggawa Red Devil gentar dan mengendurkan serangan, justru sebaliknya mental juara disini diperlihatkan dengan indahnya permainan dari kaki - kaki yang diselingi umpan jauh yang sering merepotkan lini belakang Quito, hingga akhirnya pada menit 74 rooney berhasil merobek jala Quito. score ini pun tidak berubah hingga pertandingan berakhir.
Mission Complete ! ya meskipun satu gelar tidak bisa didapat tahun ini yaitu Piala Super Eropa tapi hal itu tidak mempengaruhi label Manchester United yang telah membuktikan dirinya sebagai tim terbaik dunia saat ini.
0 komentar:
Posting Komentar